Produktivitas Backhoe

Ditulis Oleh Unknown Jumat, 12 April 2013 1 Comment

Backhoe merupakan alat berat yang memiliki fungsi untuk menggali material yang berada dibawah permukaan dimana alat tersebut berada. Backhoe merupakan alat gali dengan sistem hidrolis dimana bucket digerakkan secara hidrolis. Untuk menentukan jenis backhoe yang akan digunakan maka harus lebih dahulu mengetahui produktivitas backhoe agar penyelesaian penggalian sesuai dengan waktu yang direncanakan.


Dimana:
  V      : Kapasitas Bucket
  CT   : Waktu Siklus
  S      : Faktor Koreksi untuk Kedalaman dan Sudut Putar
  BFF  : Faktor Koreksi untuk Alat Gali


Lampiran Tabel
Tabel 1. Waktu Siklus Backhoe Beroda Crawler (menit)
(Sumber: Construction Methods and Management, 1998 dalam Susy Fatena Rostiyanti, 2008)

Tabel 2. Faktor Koreksi (S) untuk Kedalaman dan Sudut Putar
(Sumber: Construction Methods and Management, 1998 dalam Susy Fatena Rostiyanti, 2008)

Tabel 3. Faktor Koreksi (S) untuk Kedalaman dan Sudut Putar
(Sumber: Construction Methods and Management, 1998 dalam Susy Fatena Rostiyanti, 2008)

Terima Kasih Telah Membaca Artikel Dunia Teknik Sipil

1 Comment:

Taufik Hidayat mengatakan...

Excavator atau backhoe adalah salah satu alat teknologi yang terus berkembang dan memberi kemudahan bagi pekerjaan manusia. Thanks
produktivitas alat berat excavator

Posting Komentar

Copyright of Dunia Teknik Sipil | 2014